Pengertian metode afmag adalah: Subjek Definisi Eksplorasi Mineral dan Batubara ? metode afmag – afmag method : pengukuran medan elektromagnetik alam dalam selang frekuensi audio magnetis untuk mempelajari perbedaan tahanan jenis batuan di dalam bumi (Sumber : putracelebespapua.blogspot.com) Definisi ?
Tag: metode
metode biogeokimia
Pengertian metode biogeokimia adalah: Subjek Definisi Eksplorasi Mineral dan Batubara ? metode biogeokimia – biogeochemical method : metode eksplorasi geokimia dengan cara menganalisis jaringan tumbuh–tumbuhan yang terdapat pada contoh guna mendeteksi konsentrasi unsur–unsur yang dapat mencerminkan terjadinya mineralisasi di suatu daerah (Sumber : putracelebespapua.blogspot.com) Definisi ?
metode citraan radio
Pengertian metode citraan radio adalah: Subjek Definisi Eksplorasi Mineral dan Batubara ? metode citraan radio – radio imaging method : teknik eksplorasi geofisika cara elektromagnetik yang menggunakan gelombang radio frekuensi menengah ( 50–520 khz ) untuk mengevaluasi geologi di bawah permukaan (Sumber : putracelebespapua.blogspot.com) Definisi ?
metode korelasi
Pengertian metode korelasi adalah: Subjek Definisi Eksplorasi Mineral dan Batubara ? metode korelasi – correlation method : metode perhitungan cadangan mineral ikutan dan unsur kelumit yang didasarkan pada korelasi antara unsur utama dengan unsur kelumit dalam bijih (Sumber : putracelebespapua.blogspot.com) Definisi ?
metode magnetotelurik
Pengertian metode magnetotelurik adalah: Subjek Definisi Eksplorasi Mineral dan Batubara ? metode magnetotelurik – magnetotelluric method : teknik prospeksi tahanan listrik untuk menentukan kedalaman formasi batuan sedimen yang berada jauh di dalam bumi dengan cara mengukur tahanan jenis formasi batuan tersebut berdasarkan pengukuran serempak medan listrik dan medan magnet yang berosilasi pada lokasi yang sama, […]
metode seismik
Pengertian metode seismik adalah: Subjek Definisi Migas (Lemigas) (Minyak dan Gas) ? seismic method : metode seismik : Metode eksplorasi untuk memperkirakan bentuk, jenis dan ketebalan lapisan-lapisan batuan bawah permukaan dengan cara mempelajari penjalaran gelombang getaran.(ep) (lemigas.esdm.go.id) Definisi ?
metode gaya berat
Pengertian metode gaya berat adalah: Subjek Definisi Migas (Lemigas) (Minyak dan Gas) ? metode gaya berat : Salah satu metode eksplorasi berdasarkan variasi gaya berat. (lemigas.esdm.go.id) Definisi ?
metode imbang material
Pengertian metode imbang material adalah: Subjek Definisi Migas (Lemigas) (Minyak dan Gas) ? material balance method : metode imbang-material : Metode perhitungan yang didasarkan pada anggapan bahwa volume pori di dalam reservoir adalah tetap atau berubah dengan pola tertentu sesuai dengan tekanan reservoirnya pada saat minyak, gas, dan/atau air yang terkandung diproduksikan, misalnya dalam memperkirakan […]
metode magnetik
Pengertian metode magnetik adalah: Subjek Definisi Migas (Lemigas) (Minyak dan Gas) ? magnetic method : metode magnetik : Salah satu metode eksplorasi berdasarkan penentuan intensitas dan arah medan magnet bumi, untuk menafsirkan distribusi batuan yang sifat magnetiknya berbeda, karena variasi lokal di lapangan yang dijajaki. (lemigas.esdm.go.id) Definisi ?
metode sempadan
Pengertian metode sempadan adalah: Subjek Definisi Migas (Lemigas) (Minyak dan Gas) ? borderline method : metode sempadan : Metode uji untuk menentukan mutu bensin yang dinyatakan dengan lima angka oktana jalan raya; pengujian dilakukan pada satu mobil yang mempunyai perbandingan kompresi tertentu dan diukur pada lima kecepatan mesin (750-2500 rpm).(apl) (lemigas.esdm.go.id) Definisi ?