Pengertian DHT adalah: Subjek Definisi Torrent ? DHT : yaitu suatu tracker terdistribusi yang memiliki cara kerja yang sama dengan tracker biasa. Namun karena sifatnya yang tersebar, maka tidak ada single point of failure seperti halnya pada tracker biasa, yang apabila server mengalami downtime, maka koneksi antar peer tidak dapat bekerja. Definisi ?
Kategori: Istilah Torrent
leech – (Teknologi Informasi)

Pengertian leech adalah: Subjek Definisi Torrent ? leech : yaitu peer yang belum memiliki data atau file dari torrent secara utuh atau peer yang baru saja mendownload melalui protokol bittorrent untuk melengkapi bagian-bagian file. Apabila peer ini telah melengkapi datanya dan kemudian tidak berbagi dengan peer lainnya, maka dapat dikategorikan sebagai Leecher.;; Leech adalah sama dengan peer, sering digunakan untuk menamai peer dengan UD (Upload/Download) ratio yang rendah. Sedangkan istilah Leecher ditujukan kepada yang telah […]
local peer discovery – (Teknologi Informasi)
Pengertian local peer discovery adalah: Subjek Definisi Torrent ? local peer discovery : sebuah metode untuk menemukan peer lain dalam jaringan lokal menggunakan IP multicast. Definisi ?
magnet URL – (Teknologi Informasi)
Pengertian magnet URL adalah: Subjek Definisi Torrent ? magnet URL : suatu link yang memberitahukan aplikasi torrent client untuk mencari file dan mendownloadnya melalui DHT. Definisi ?
peer excange – (Teknologi Informasi)
Pengertian peer excange adalah: Subjek Definisi Torrent ? peer excange : yaitu suatu fitur pada aplikasi torrent client Fitur untuk bertukar daftar peer dengan peer lain, biasanya terbatas untuk peer yang menggunakan aplikasi torrent client yang sama). Dengan pertukaran ini dimungkinkan pengguna menemukan dan terhubung dengan peer lainnya yang tidak termasuk dalam daftar peer yang disediakan oleh tracker. Definisi ?
private tracker – (Teknologi Informasi)
Pengertian private tracker adalah: Subjek Definisi Torrent ? private tracker : adalah tracker yang hanya dapat diakses oleh pengguna torrent secara terbatas. Dalam hal ini, untuk dapat terkoneksi dengan private tracker, pengguna harus terlebih dahulu mendaftar untuk mendapatkan akun. Dan biasanya untuk mendapatkan/mendaftar akun pada private tracker hanya dapat dilakukan melalui invite. Private tracker mengontrol rasio setiap anggotanya sehingga keberlangsungan file torrent tetap terjaga. Biasanya private tracker akan melimit user apabila ratio telah mencapai batas […]
public tracker – (Teknologi Informasi)
Pengertian public tracker adalah: Subjek Definisi Torrent ? public tracker : adalah tracker yang dapat diakses oleh setiap pengguna torrent. Definisi ?
ratio – (Teknologi Informasi)
Pengertian ratio adalah: Subjek Definisi Torrent ? ratio : adalah perbandingan antara besaran jumlah data yang didownload dengan jumlah data yang diupload. Definisi ?
seed – (Teknologi Informasi)
Pengertian seed adalah: Subjek Definisi Torrent ? seed : yaitu peer yang (sudah) memiliki data atau file dari torrent secara utuh. Apabila peer ini aktif berbagi data kepada peer lainnya maka dikategorikan sebagai Seeder. Dan peer yang pertama kali mendistribusikan data melalui bittorent disebut Initial Seeder.; Seed adalah pengguna, yang telah selesai mendownload file dari torrent dan melakukan sharing. Definisi ?
swarm – (Teknologi Informasi)
Pengertian swarm adalah: Subjek Definisi Torrent ? swarm : adalah suatu komunitas atau kondisi lingkungan dimana peer saling terhubung.;; Swarm adalah simpulan dari semua seed dan peers (dengan demikian tracker mempunyai swarm untuk semua komputer yang pernah mendownload file torrent darinya). Definisi ?