tubulus kontortus proksimal

Pengertian tubulus kontortus proksimal adalah: Subjek Definisi Ginjal ? tubulus kontortus proksimal : adalah tempat penyerapan kembali/reabsorpsi urin primer yang menyerap glukosa, garam, air, dan asam amino. Menghasilkan urin sekunder. tubulus kontortus proksimal : Tubulus kontortus proksimal adalah bagian selanjutnya yang berfungsi untuk melakukan proses reabsorpsi. Reabsorpsi adalah proses penyerapan kembali molekul/zat yang masih diperlukan … Baca Selengkapnya

tubulus kontortus proximal

Pengertian tubulus kontortus proximal adalah: Subjek Definisi Ginjal ? tubulus kontortus proximal : Di tempat inilah yang menghasilkan urin sekunder. Di dalam tubulus kontortus proximal, darah yang berasal dari glomerulus melakukan penyerapan kembali. Sebab darah yang sudah menjadi urin primer ini masih mengandung zat zat yang berguna. Pada proses ini di kenal dengan nama reabsorpsi … Baca Selengkapnya

vena cava inferior

Pengertian vena cava inferior adalah: Subjek Definisi Ginjal ? vena cava inferior (pembuluh balik besar bawah) : adalah pembuluh darah yang menerima darah dari badan dan kedua kaki. Darah yang dibawa oleh pembuluh darah jenis ini mengandung banyak CO2. vena cava inferior : Merupakan pembuluh balik terbesar yang ada di bagian bawah (dari badan sampai … Baca Selengkapnya

vena ginjal

Pengertian vena ginjal adalah: Subjek Definisi Ginjal ? vena ginjal : adalah pembuluh balik yang berfungsi untuk membawa darah keluar dari ginjal menuju vena cava inferior kemudian kembali ke jantung. vena ginjal : Vena ginjal merupakan bagian utama dari ginjal. Vena ginjal adalah pembuluh balik yang berguna untuk membawa darah keluar dari dalam ginjal menuju … Baca Selengkapnya

nerfitis

Pengertian nerfitis adalah: Subjek Definisi Ginjal ? nerfitis / pyelonefritis : Adalah peradangan pada ginjal dan pelvis renis yang dimulai pada jaringan interstial dan dengan cepat meluas mengenai tubulus, glomelurus serta pembuluh darah. Keadaan ini disebabkan oleh infeksi bakteri. Definisi ?

polisistik

Pengertian polisistik adalah: Subjek Definisi Ginjal ? polisistik : Penyakit ini bersifat menurun. Penyakit polisistik disebabkan oleh adanya kerusakan pada sistem saluran ginjal dan kemudian merusak nefron dan akhirnya menyebabkan benjolah seperti kista pada saluran ginjal. polisistik : Polisistik adalah penyakit yang ditandai dengan kerusakan saluran ginjal yang menyebabkan munculnya kista (pertumbuhan sel abnormal berbentuk … Baca Selengkapnya