Subjek | Pengertian chicane adalah |
Istilah balapan | Chicane : Trek menyerupai huruf s, yang biasanya terletak di antara trek lurus. Chicane dapat digambarkan sebagai variasi tikungan pada sebuah sirkuit di mana terdapat dua atau lebih tikungan berbeda arah yang letaknya beruntun. |